Google Adsense Dukung Bahasa Indonesia Sekarang

Sebelumnya publisher indonesia mengalami kendala untuk mengikuti program periklanan Google Adsense karena keterbatasan Bahasa. Karena semakin tumbuh dan berkembangnya para pengguna maupun bisnis internet di indonesia, akhirnya Google Adsense pun support bahasa indonesia sekarang.

Google Adsense support bahasa indonesia ini di sambut dengan suka cita oleh para publisher indonesia dan mereka mulai menekuni dan membangun blog dengan bahasa indonesia dan memasang iklan dari Google Adsense tanpa takut melanggar aturan Adsense.

Akan tetapi, nilai klik tidak ikut berubah dengan Google Adsense sebelum support Bahasa Indonesia. Dari sekitar 70-an klik masih berkisar antara $3 sampe $5, padahal jika pengunjung dari negara premium seperti Amerika, Kanada dan Inggris sudah pasti $25 sampe $50.

Berharap saja, semoga kedepannya pengiklan dari indonesia bisa seperti dari negara premium tersebut. Intinya tetap semangat aja buat para publisher indonesia.
Share on Google Plus

About ZIQ

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment