Cara Membuat Huruf Besar Pada Awal Postingan

 
Pada saat Anda membaca majalah ataupun koran seringkali menjumpai pada setiap artikelnya ada huruf yang lebih besar dibandingkan dengan huruf yang lainnya. Kelihatannya keren dan bagus sekali dilihat, apakah di Blog kita juga bisa membuatnya?

Tentu saja YA, Anda bisa lihat pada artikel Saya ini, huruf "P" lebih besar dibandingkan huruf yang lain. Tertarik untuk membuatnya?

Langkah2nya sebagai berikut:
  1. Login ke Blogger.com  
  2. Kemudian Tata Letak 
  3. Pilih Edit HTML
  4. Centang Expand Widget
  5. Kemudian Copas kode berikut diatas kode ]]></b:skin>
/*- Huruf 1 Style Koran--------------------------- */
.stylekoran { float:left; color: #A91B33; font-size:100px; line-height:80px;
padding-top:1px; padding-right:5px; }
     6. Selanjutnya Save Template
     7. Kemudian klik Pengaturan
     8. Pilih Format
     9. Copas kode berikut pada bagian Post Template
<span class="stylekoran">


</span>
    10. Selanjutnya Save 
 
Note:
  • Cara menggunakan kode tadi posisi Anda pada postingan harus Edit HTML jangan Compose (Contoh: <span class="stylekoran"> P </span> ada saat Anda membaca majalah ataupun koran seringkali menjumpai pada setiap artikelnya ada huruf yang lebih besar dibandingkan dengan huruf yang lainnya. ) Maka huruf "P" yang besar.
Share on Google Plus

About Admin

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

2 comments: