Disini saya akan membahas dengan cara yang simple dan dijamin berhasil (karena saya sudah memakainya). Dan semoga membantu anda khususnya yang baru belajar ngeblog seperti saya. Ada dua cara yang akan saya bahas untuk recent post ini.
Berikut tutorialnya untuk cara yang pertama:
- Login ke blogger.com
- Kemudian Tata Letak
- Klik Tambahkan Elemen Halaman
- Pilih HTML/JavaScript
- Copas kode berikut pada konten
<script src="http://sites.google.com/site/rasiqzonetwork/javascript/recent-post.js"></script>
<script>var numposts = 9; var showpostdate = false; var showpostsummary = false; var numchars = 100; </script>
<script src="http://rasiqzonetwork.blogspot.com/feeds/posts/default?orderby=published&alt=json-in-script&callback=rp">
</script>
- Kode yang berwarna merah adalah kode yang harus anda ganti, var numposts = 9 adalah jumlah artikel yang akan anda tampilkan, http://rasiqzonetwork.blogspot.com ganti dengan alamat/URL blog anda.
- Kemudian Save dan lihat hasilnya..
- Login seperti cara diatas
- Pada Tambahkan Elemen Halaman
- Pilih Feed, Kemudian masukkan URL berikut http://rasiqzonetwork.blogspot.com/feeds/posts/default
- Ganti yang berwarna merah dengan alamat blog anda, kemudian klik lanjutkan/continue
- Kemudian akan muncul pop-up window, silahkan anda atur sesuai selera anda..
- Selanjutnya Save
Semoga membantu dan bermanfaat.. :D
keren banget hasilnya, makasih banyak atas tutorialnya
ReplyDelete